Opini

Umat Butuh Jaminan Keselamatan Dalam Perjalanan

170
×

Umat Butuh Jaminan Keselamatan Dalam Perjalanan

Sebarkan artikel ini

كلكم راء وكل راء مسئول عن رعيته

“Kullukum Ra’in Wa Kullu Ra’ in Mas’ulun ‘An Ra’iyyatihi”

Artinya: ”Setiap dari kalian adalah pemimpin, dan tiap-tiap pemimpin akan dimintai pertanggungjawabannya.”

Negara akan membangun infrastruktur transportasi terbaik seperti jalan, bandara, terminal, stasiun dsb. Dan tidak menyerahkannya kepada pihak swasta. Pendanaan infrastruktur transportasi berasal dari dana pos kepemilikan negara dan pos kepemilikan umum sehingga rakyat bisa menikmatinya dengan murah bahkan gratis. Perencanaan wilayah yang baik dilakukan negara untuk mengurangi kebutuhan transportasi. Negara juga membangun infrastruktur publik dengan standar teknologi terbaru. Hal ini akan meminimalisir kendaraan pribadi dan potensi kecelakaan karena kemacetan. Selain itu Islam menerapkan standar keamananan terbaik sesuai dengan perkembangan teknologi paling mutakhir. Islam juga menerapkan Sanksi tegas dan menjerakan bagi pelanggar.

Wallahu a’lam bi ash-shawaab

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *