Oleh Nur Syamsiah Tahir
Praktisi Pendidikan dan Member AMK
Haru birunya cinta ibunda
Alunkan nada tanpa jeda
Rindu ini kian hari kian mendera
Inginkan bersama seperti dulu kala
Kisah ini takkan lagi terjadi
Elegi cinta tlah berakhir kini
Empati sesama kian terpatri dalam diri
Merajut asa berpeluh cita
Panjatkan doa demi ibunda semata